
FAKTOR-FAKTOR YANG
MEMPENGARUHI PERKEMBANGAN
Faktor yang paling
mempengaruhi terhadap perkembangan individu, pada prinsipnya dapat disimpulkan
bahwa terdapat dua faktor dominan yang perlu di bicarakan yaitu; (1) faktor
hereditas yang bersifat alamiah (nature) dan merupakan sesuatu yang
diwariskan(endowment) dari orang tua serta (2) faktor lingkungan (environment
atau nuture) sebagai kondisi yang memungkinkan berlangsungnya proses-proses
perkembangan.
A.
Hereditas
Hereditas...